Search

Menghitung Persamaan


Soal
Jika sekarang ibunya 21 tahun lebih tua dari anaknya. Maka 6 tahun kemudian, umur ibunya 5 kali lipat umur anaknya.

Pertanyaannya: Bapaknya sekarang ada di mana?

Note:
Coba hitung dulu, silahkan berpikir dan menjawab secara ilmiah/matematis. Gunakan logika anda!

Kalau menyerah, baru lihat jawaban. Serius gan!

Anda menyerah..??

Tak ingin mencoba menghitung lagi? 

Okelah, cek aja jawaban anda dengan jawaban yang benar di bawah ini.



Jawaban:

Ibu = X
Anak = Y
X(Ibunya) 21 tahun lebih dari Y (anaknya)
Jadi, X = Y + 21
6 tahun ke depan umur ibunya jadi 5 kali lipat umur anak.

X + 6               = (Y + 6) x 5
(Y + 21) + 6    = (Y + 6) x 5
Y + 27             = 5Y + 30
27 – 30            = 5Y – Y
-3                     = 4Y
Y                     = -3/4

Jadi umur Y (anaknya) sekarang adalah -3/4 tahun, atau -9 bulan (berarti anaknya akan lahir 9 bulan kemudian).

Kesimpulannya, bapaknya ada di……………atas ibunya…. mueheheee

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Menghitung Persamaan"

Posting Komentar